Tabrak Pemotor di Pintu Tol Cakung, Pengemudi Mobil Serahkan Diri ke Polisi

BARA NEWS

- Tim Kreatif

Kamis, 15 Juni 2023 - 23:45 WIB

50324 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

JAKARTA | Pelaku tabrak lari yang melindas pengendara sepeda motor hingga tewas di pintu masuk Tol Cakung-Kelapa Gading, Jakarta Timur, menyerahkan diri ke Unit Laka Lantas Satuan Wilayah (Satwilantas) Jakarta Timur.

Pria berinisial OS (26) ini menyerahkan diri ke pihak kepolisian pada Rabu (14/6/2023) malam. Saat dimintai keterangan polisi, pelaku mengaku tinggal satu komplek dengan korban MBP (34).

“Korban dan pelaku hanya berbeda blok, masih satu komplek perumahan,” ujar Kanit Laka Lantas Polres Metro Jakarta Timur, Iptu Darwis saat dihubungi, Kamis (15/6/2023).

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Darwis menjelaskan, insiden tabrak lari ini berawal saat korban dan pelaku cekcok karena bersenggolan di jalanan. Keduanya sempat berhenti di depan Polsek Cakung.

“Sampai berhenti di depan Polsek Cakung dan korban menendang kaca spion mobil pelaku hingga patah,”

Tidak terima dengan sikap tersebut, lanjut Darwis, pengemudi mobil pun langsung mengikuti kendaraan Moses dari arah belakang dan disenggol secara sengaja hingga tejatuh dan terlindas.

“Dikejar sama pelaku, sampai depan pintu Tol Cakung-Kelapa Gading, baru itu korban tertabrak dari belakang hingga jatuh, dan terlindas,” tuturnya.

Saat ini, Darwis menambahkan Satwilantas Jakarta Timur masih melakukan pengembangan terhadap kasus tersebut. (PMJ)

Berita Terkait

Kombes Pol Imam Tarmudi S.I.K., M.H Menutup Acara Bimtek Sistem Manajemen Pengamanan PT. KAI Persero Gambir
Pastikan Keamanan Pada Obvitnas, Polri Gelar Bintek Sistem Manajemen Pengamanan di PT KAI (Persero)
Tim Auditor Sispamobvitnas, Lakukan Risk Assessment Acara yang di gelar PT. Syah Creative Indonesia di lapangan Monas
Implementasi Robotik dan Kecerdasan Buatan dalam Modernisasi Penegakan Hukum
PT. MRT & Polri, Gelar Workshop Sistem Manajemen Pengamanan Sebagai Upaya Tingkatkan Sistem Keamanan pada Obvitnas
Kombes Edy Sumardi, Pimpin Workshop Sistem Manajemen Pengamanan Obvitnas di PT. MRT Jakarta
Josephine Simanjuntak Tegaskan Pentingnya Perda Perlindungan Perempuan dan Anak, Soroti Kekerasan Digital di Jakarta Timur
Anggota DPRD DKI Jakarta Josephine Simanjuntak Gelar Sosialisasi Perda Nomor 8 Tahun 2011 Kepada Masyarakat

Berita Terkait

Sabtu, 26 Juli 2025 - 18:11 WIB

YLBH CNI Bantah Tegas Berita Hoaks Peredaran Narkoba di Lapas Labuhan Ruku

Kamis, 24 Juli 2025 - 02:32 WIB

Sat Samapta Polres Batu Bara Tingkatkan Keamanan dengan Strong Point Pagi

Selasa, 22 Juli 2025 - 09:38 WIB

Gotong Royong di Jalan Protokol Desa Mekar Baru: Suatu Contoh Kepemimpinan yang Inspiratif

Minggu, 20 Juli 2025 - 20:45 WIB

Satlantas Polres Batu Bara Tingkatkan Keamanan Lalu Lintas dengan Patroli Kibas Bendera

Minggu, 20 Juli 2025 - 20:43 WIB

Patroli Presisi Polres Batu Bara Jaga Keamanan Jalinsum Limapuluh

Minggu, 20 Juli 2025 - 20:40 WIB

Polsek Limapuluh Amankan Mangrove Culture Festival di Pantai Sejarah

Minggu, 20 Juli 2025 - 20:38 WIB

Sat Samapta Polres Batu Bara Sosialisasikan Kamtibmas di Warung Bu Ida Simpang Dolok

Minggu, 20 Juli 2025 - 20:36 WIB

Sat Samapta Polres Batu Bara Jaga Keamanan Objek Wisata di Kabupaten Batu Bara

Berita Terbaru