Kapolres Gayo Lues, Kembali Gelar Jum’at Curhat Di Caffee Bergendal Blewer

BARA NEWS

- Tim Kreatif

Jumat, 23 Juni 2023 - 20:13 WIB

50187 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Gayo Lues – Kapolres Gayo Lues kembali menggelar Kegiatan Jum’at Curhat bertempat di Caffee Bergendal Blewer Kota Blangkejeren Kecamatan Blangkejeren Kabupaten Gayo Lues, Jum’at (23/06/2023).

Dalam kesempatan tersebut, Kapolres Gayo Lues AKBP. Efrianza SIK mengatakan, Jum’at Curhat ini kita lakukan setiap seminggu sekali tetap kita lakukan dan disamping itu kita juga bisa mendengarkan keluhan Masyarakat sebagaimana kita ketahui setiap Jum’at Curhat banyak keluhan Masyarakat yang kita tampung baik itu masalah keamanan, Premanisme, Lahan dan lain sebagainya.

Disamping itu kita berharap Dinas PUPR agar kembali memperhatikan jalan di dua arah Blangsere agar kembali dilakukan pemeliharaan agar jalan tersebut bisa di lalui oleh pengguna jalan.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Selain itu Kapolres juga menghimbau kepada Masyarakat sekiranya nanti sudah mulai dilakukannya Pesta Demokrasi agar nantinya siapa pun nantinya yang terpilih menjadi Pemimpin di Gayo Lues ini maka itulah pilihan Rakyat Gayo Lues.

“Kita semua bersaudara untuk itu jagalah keamanan dan kenyamanan Masyarakat agar Kabupaten Gayo Lues ini tetap kondusif serta terhindar dari segala hal apapun dan juga mari kita bersama – sama menjaga keamanan di Negeri Seribu Bukit ini supaya tetap aman semoga apa yang Kita harapkan kedepannya bisa terwujud, untuk itu, mari kita bersama kita jaga Kabupaten Gayo Lues tetap kondusif. Dan kami juga sangat berterima kepada Rekan – rekan Jurnalis agar terus mendukung Program Pemerintah Daerah agar daerah kita maju, intinya kertikan tidak Maslah asal bisa membangun daerah karena kita memang saudara seiman,” Pungkasnya.

Kegiatan Jum’at Curhat tersebut selain Kapolres Gayo Lues AKBP. Efrianza SIK juga dihadiri Wakapolres Kompol. Edi, Kasatreskrim, Iptu. M. Abidinsyah SH, Kasat Samapta, Iptu. Ridwansyah SH, Kabag OPS AKP. Jhon Buruh, PJU Polres Gayo Lues, Kaban Keuangan Gayo Lues Muktaruddin, Kepala BPBD Gayo Lues Suhaidi MSi, serta Rekan – rekan Jurnalis. Sehingga kegiatan Jum’at Curhat tersebut berjalan dengan aman dan lancar. (Abdiansyah)

Berita Terkait

Polsek Indrapura Berikan Pengamanan Umat Kristiani Sedang Beribadah
Tasyakuran Hari Bakti Pemasyarakatan ke-61, Kalapas : Momentum Refleksi dan Apresiasi Petugas Pemasyarakatan
Polsek Medang Selesai Restorasi Justice Kasus Penganiayaan, Aman dan Damai
di Hadiri Prof. Dr Seto Mulyadi, M.Si S.Psi Lembaga Perlindungan Anak Indonesia DPD Batubara Resmi di Lantik
Kampanye Hari Terakhir, Tim Pemenangan Zahir – Aslam Konvoi Keliling Batu Bara
Ratusan Warga Pematang Kuing Sambut dan Dukung Kunjungan Zahir Bersama Maya
754 Tenaga Pendidik TK/PAUD Batu Bara Non ASN Akan Peroleh Kartu BPJS Ketenagakerjaan Gratis 
Aslam : Saya Bersemangat Atas Dukungan Ibu Ibu di Desa Sipare-pare dan Titi Payung

Berita Terkait

Jumat, 27 Juni 2025 - 22:54 WIB

Polsek Indrapura Pastikan Keamanan dan Ketertiban di Objek Wisata Dogipark

Jumat, 27 Juni 2025 - 22:52 WIB

Patroli Presisi Polres Batu Bara Jaga Kamtibmas di Jalinsum

Jumat, 27 Juni 2025 - 22:51 WIB

Polsek Indrapura Amankan Objek Wisata Pantai Datuk, Jamin Liburan Aman dan Nyaman

Jumat, 27 Juni 2025 - 22:49 WIB

Personil Sat Samapta Polres Batu Bara Amankan Objek Wisata, Ciptakan Situasi Kondusif

Jumat, 27 Juni 2025 - 22:48 WIB

Satlantas Polres Batu Bara Berbagi Nasi Kotak untuk Pekerja Jalanan

Jumat, 27 Juni 2025 - 00:37 WIB

Kasus Suap DPRD Sumut 2009-2014: Desakan Pengusutan yang Tak Kunjung Padam

Selasa, 24 Juni 2025 - 11:04 WIB

Wabup Batu Bara Hadiri Paripurna DPRD, Bahas RPJMD 2025-2029

Senin, 23 Juni 2025 - 00:49 WIB

Personil Sat Samapta Polres Batu Bara Sosialisasikan Layanan Polri 110 dalam Rangka HUT Bhayangkara ke-79

Berita Terbaru