INZS, FPCI mengadakan Climate Hero Award

BARA NEWS

- Tim Kreatif

Minggu, 25 Juni 2023 - 11:20 WIB

50168 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

JAKARTA | Advokasi iklim dan net zero FPCI Climate Unit dalam dua tahun terakhir satu hal yang kami sadari adalah krisis iklim merupakan suatu tantangan yang sangat besar dan universal dan tidak mungkin dapat diselesaikan sendiri, butuh gotong royong antar komunitas, organisasi, bahkan seluruh bangsa di dunia harus bekerja sama.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Oleh karenanya dalam momentum INZS, FPCI mengadakan Climate Hero Award yang dianugerahkan kepada tokoh-tokoh dan kelompok-kelompok masyarakat yang berjasa dalam memperjuangkan ambisi, komitmen, dan aksi iklim Indonesia.

Melalui Climate Hero Award ini, FPCI ingin menghargai kepemimpinan dan ketekunan para tokoh ini dalam advokasi aksi iklim mereka yang ambisius dan progresif. Climate Hero Award ini adalah pengakuan tinggi terhadap kontribusi signifikan para tokoh untuk bangsa Indonesia dan masa depan net-zero dunia.

Penghargaan pertama dianugerahkan kepada Ibu Mercy Barends, selaku Ketua Kaukus Ekonomi Hijau DPR RI dan Anggota Komis VII di bidang energi, riset dan teknologi, serta lingkungan. Ibu Mercy telah mengabdikan diri sebagai wakil rakyat selama hampir 1 dekade. Sebagai perwakilan rakyat, Ibu Mercy secara konsisten mengadvokasikan kebijakan yang pro-lingkungan dan pro-iklim. Ibu Mercy terusn memperjuangkan dan menciptakan lingkungan politik dan kebijakan Indonesia yang bisa mendukung masa depan hijau bagi kita semua.

Climate Hero Award berikutnya dipersembahkan kepada kelompok terpenting yang merupakan garda terdepan penjaga alam dan pelindung ekosistem untuk keberlangsungan hidup umat manusia, yang tidak lain dan tidak bukan adalah Masyarakat Adat Indonesia di seluruh penjuru tanah air. Salah satunya, Komunitas Adat Marena yang mengimplementasikan nilai-nilai kearifan lokal “Aluk Tanah” dalam pengelolaan hutan dan sumber daya alam – yaitu kepercayaan bahwa karena manusia berasal dari tanah, maka sudah sepantasnya juga tanah harus dijaga.

Penghargaan selanjutnya diberikan kepada none other than Prof. Emil Salim atas kepemimpinan, dedikasi tinggi serta konsistensi perjuangannya terhadap advokasi iklim Indonesia. Prof. Emil Salim adalah menteri lingkungan hidup pertama Indonesia dan juga adalah satu – satunya veteran pendekar iklim yang telah malang melintang dalam sejarah terpanjang bangsa Indonesia, lintas tiga generasi.

“Climate Hero Award” dianugerahkan kepada tokoh-tokoh yang berjasa dalam memperjuangkan aksi iklim untuk Indonesia

Berita Terkait

Josephine Simanjuntak Tegaskan Pentingnya Perda Perlindungan Perempuan dan Anak, Soroti Kekerasan Digital di Jakarta Timur
Anggota DPRD DKI Jakarta Josephine Simanjuntak Gelar Sosialisasi Perda Nomor 8 Tahun 2011 Kepada Masyarakat
Owner PT ANK Sekaligus Managing Direktor Nusantara Law Firm & Partner Mengucapkan Turut Belasungkawa Atas Wafatnya Drs, H. Ichwan Yunus Mantan Bupati Mukomuko 2 Periode
Pagar Laut ditemukan Lagi di Bekasi bukan Hanya di Tangerang, Berkat Hulu: Pelaku Harus Ditindak Tegas
Kapal Pesiar Asal Prancis Singgah, Kepulauan Nias Dinilai Layak Jadi KEK Bidang Pariwisata dan Budadya
Partai Golkar Serahkan SK Rekomendasi Kepada Pasangan Said Sani-Saini Untuk Maju Sebagai Calon Bupati Dan Calon Wakil Bupati Gayo Lues
Sambangi Nusakambangan, Menteri Yasonna Pantau Penerapan Smart Prison
*Fast Respon Counter Polri: Putusan Rehabilitasi Oknum Polisi Terlibat Kasus Narkoba Harus Diputuskan oleh Kapolri*

Berita Terkait

Sabtu, 19 April 2025 - 08:15 WIB

Peringati Hari Paskah Wafat Isa Al-Masih, Polsek Labuhan Ruku Berikan Pengamanan di Gereja GKPI Maranatha

Minggu, 13 April 2025 - 21:58 WIB

Pengamanan Ibadah Umat kristiani Gereja HKBP dan GKPI di Wilkum Polsek Labuhan Ruku Aman dan Damai 

Selasa, 8 April 2025 - 06:15 WIB

Polsek Labuhan Ruku Lakukan Mediasi Restorasi Justice, BS di Kembalikan Kepada Orangtuanya Untuk di Bina

Senin, 7 April 2025 - 05:55 WIB

Kapolsek Labuhan Ruku Melalui Brigadir Hanrisal Silaen, Mediasi Restorative Justice Secara Kekeluargaan 

Selasa, 1 April 2025 - 17:46 WIB

Brigadir Hanrisal Silaen Hasil Olah TKP Mayat Ditemukan, Efendi Gangguan Mental di Pulangkan ke Rumah Duka

Selasa, 25 Maret 2025 - 19:27 WIB

Baru Dilantik Kapolres Batu Bara, Tingkatkan Kualitas Pelayanan dan Keamanan 

Senin, 24 Maret 2025 - 18:04 WIB

Polda NTB Turunkan Tim Propam, Usut Serius Kasus Polsek Kayangan

Sabtu, 22 Maret 2025 - 06:35 WIB

Polsek Labuhan Ruku Ajak Media, Sinergi Brantas Narkoba dan Kejahatan

Berita Terbaru