Silaturahmi Dengan Pengajian IPHI Tanjung Tiram, Cawabup Aslam Terima Banyak Masukan

Rahmat Hidayat

- Tim Kreatif

Selasa, 5 November 2024 - 15:00 WIB

5017 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Batu Bara – Berkeliling menjalin silaturahmi, Calon Wakil Bupati Batu Bara nomor 3 Aslam Rayuda, SE, MM berkunjung ke Pengajian Ikatan Persaudaraan Haji Indonesia (IPHI) Kecamatan Tanjung Tiram Kabupaten Batu Bara, Selasa (5/11/24).

 

Pada kunjungan silaturahmi tersebut, Aslam yang datang bersama tim pemenangan Zahir – Aslam Rayuda banyak menerima masukan.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

 

“Alhamdulillah saya dapat berkumpul dengan Bapak-bapak dan Ibu-ibu di pengajian IPHI Kecamatan Tanjung Tiram. Pastinya saya sangat senang bisa berkesempatan hadir bersilaturahmi. Bisa mendengarkan masukan dari jamaah pengajian IPHI,” ucap Aslam.

 

Pada kesempatan tersebut, Aslam menyatakan akan memperhatikan segala masukan yang diterima. “Inshaa Allah segala masukan kita tampung demi kemajuan Kabupaten Batu Bara kedepan,” ungkapnya yang disambut yel yel… hidup Zahir – Aslam, Lanjutkan dua periode. Nomor 3 yes…yes.

 

Setelah bersilaturahmi dan menerima berbagai masukan, Aslam memperagakan cara mencoblos yang benar agar suara tidak batal.

 

“Bapak, Ibu, ama-sama kita berdoa untuk bisa memenangkan Zahir – Aslam Rayuda di kontestasi Pilkada 2024 di kabupaten Batu Bara,” pungkas Aslam Rayuda.(DFS)

Berita Terkait

Silaturahmi Dengan Warga Gambus Laut, Aslam Ungkapkan Akan Aktifkan Kembali Berobat Gratis Dengan KTP
Komit Dengar Langsung Keinginan Masyarakat, Zahir Bersafari di Sei Balai
Kepedulian Tim Zahir – Aslam, Berikan Tali Asih Kepada Iwan, Rumahnya Ketimpa Pohon Sawit
Silaturahmi Dirumah Sudarman, Calon Wakil Bupati Batu Bara Aslam Rayuda di Sambut Ratusan Simpatisan
Cepat Tanggap, TIM Zahir – Aslam Kunjungi Warga Tanjung Mulia Tertimpa Musibah Angin Puting Beliung
Pendaftaran Turnament Mobile Legend Piala Zahir-Aslam Diperpanjang Hingga 31 Oktober 2024
150 Warga Desa Aras Menyatakan Sikap Dukung Pasangan Calon Bupati dan Wakil Bupati Batu Bara Zahir & Aslam
Cagubsu/Wagubsu Edy – Hasan dan Cabup/Cawabup Batu Bara Zahir – Aslam Peragakan Cara Mencoblos yang Benar
Tag :

Berita Terkait

Selasa, 5 November 2024 - 15:00 WIB

Silaturahmi Dengan Pengajian IPHI Tanjung Tiram, Cawabup Aslam Terima Banyak Masukan

Senin, 4 November 2024 - 16:02 WIB

Silaturahmi Dengan Warga Gambus Laut, Aslam Ungkapkan Akan Aktifkan Kembali Berobat Gratis Dengan KTP

Sabtu, 2 November 2024 - 22:38 WIB

Komit Dengar Langsung Keinginan Masyarakat, Zahir Bersafari di Sei Balai

Sabtu, 2 November 2024 - 15:33 WIB

Kepedulian Tim Zahir – Aslam, Berikan Tali Asih Kepada Iwan, Rumahnya Ketimpa Pohon Sawit

Rabu, 30 Oktober 2024 - 19:23 WIB

Cepat Tanggap, TIM Zahir – Aslam Kunjungi Warga Tanjung Mulia Tertimpa Musibah Angin Puting Beliung

Senin, 28 Oktober 2024 - 00:57 WIB

Pendaftaran Turnament Mobile Legend Piala Zahir-Aslam Diperpanjang Hingga 31 Oktober 2024

Senin, 28 Oktober 2024 - 00:44 WIB

150 Warga Desa Aras Menyatakan Sikap Dukung Pasangan Calon Bupati dan Wakil Bupati Batu Bara Zahir & Aslam

Minggu, 27 Oktober 2024 - 17:08 WIB

Cagubsu/Wagubsu Edy – Hasan dan Cabup/Cawabup Batu Bara Zahir – Aslam Peragakan Cara Mencoblos yang Benar

Berita Terbaru