Paguyuban Rajawali Laut Gelar Silaturahim di HUT Ke-67 Penerbangan TNI AL

BARA NEWS

- Tim Kreatif

Senin, 10 Juli 2023 - 19:51 WIB

50161 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TNI AL, Puspenerbal (10/7/2023),- (Dispen Puspenerbal). Dalam rangka HUT ke-67 Perbangan TNI AL Paguyuban Rajawali Laut tahun ini mengadakan Silaturahmi dan Temu Kangen di gedung Laut Nusantara Kolinlamil, Jakarta Utara, Minggu (9/7/2023).

Silaturahim dan temu kangen kali ini, digagas Laksdya TNI (Purn) Gunadi selaku Ketua Paguyuban Rajawali Laut. sementara itu untuk penyiapan acara temu kangen didukung Komandan Lanudal Jakarta Letkol Laut (P) Sugiran.

Menurut Ketua Paguguban Rajawali Laut, kegiatan ini dilaksanakan bertujuan untuk meningkatkan jalinan silaturahmi antara para senior-senior penerbang yang sudah purnawirawan yang tergabung dalam paguyuban Rajawali Laut dengan Komandan Puspenerbal sebagai Pembina Paguyuban.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Selain itu lanjutnya, juga sebagai sarana silaturahim antara psenior penerbang dengan para penerbang muda, maupun para Junior yang masih aktif di penerbangan TNI Angkatan Laut.

Rangkaian acara tersebut diawali dengan Pembukan MC, Mars Penerbangan, Do’a, penayangan video, sambutan ketua paguyuban rajawali laut, sambutan Danpuspenerbal, sambutan dari Laksamaa TNI (Purn) Tedjo Edhy P, S.H, pemotongan tumpeng dari Danpuspenerbal Laksamana muda TNI Imam Musani kepada Laksdya TNI (Purn) Gatot Suwardi, dilanjutkan dengan games lucky draw, foto bersama dan diakhiri ramah tamah.

Pada acara Temu Kangen Paguyuban Rajawali Laut kali ini dihadiri oleh Pangkolinlamil Laksda TNI Edwin, Laksdya TNI (Purn) Gatot Suwardi, Laksamana TNI (Purn) Tedjo Edhy P, S.H, Laksdya TNI (Purn) Yurianto, Laksda TNI (Purn) Rosihan, dan para sesepuh penerbang TNI AL lainnya.

Berita Terkait

Warga Manyar Sabrangan Resah Dengan Adanya Bazar
Eksponen Aktivis Jawa Timur Yang Diculik di Jaman Orba Deklarasikan Dukung Prabowo
55 Band Pelajar Se-Jatim Bertarung di Band Copetition Piala Danlanudal Juanda 2023
Letda Adikurnia Wakil Wing Udara 1 Diajang Navy Idol
Sambut HUT RI ke-78, Komandan Lanudal Manado Olahraga Bersama Masyarakat Talawaan Minut
Danpuspenerbal Hadiri Musyawarah Pusat X Jalasenastri Tahun 2023
Orang Nomor Dua di Koarmada III Kembali Berganti, Tandai Organisasi Terus Bergerak Maju
57 Siswa Kejuruan Polisi Militer Kodiklatal Perkuat Keluarga Besar POM TNI AL

Berita Terkait

Sabtu, 19 April 2025 - 08:15 WIB

Peringati Hari Paskah Wafat Isa Al-Masih, Polsek Labuhan Ruku Berikan Pengamanan di Gereja GKPI Maranatha

Minggu, 13 April 2025 - 21:58 WIB

Pengamanan Ibadah Umat kristiani Gereja HKBP dan GKPI di Wilkum Polsek Labuhan Ruku Aman dan Damai 

Selasa, 8 April 2025 - 06:15 WIB

Polsek Labuhan Ruku Lakukan Mediasi Restorasi Justice, BS di Kembalikan Kepada Orangtuanya Untuk di Bina

Senin, 7 April 2025 - 05:55 WIB

Kapolsek Labuhan Ruku Melalui Brigadir Hanrisal Silaen, Mediasi Restorative Justice Secara Kekeluargaan 

Selasa, 1 April 2025 - 17:46 WIB

Brigadir Hanrisal Silaen Hasil Olah TKP Mayat Ditemukan, Efendi Gangguan Mental di Pulangkan ke Rumah Duka

Selasa, 25 Maret 2025 - 19:27 WIB

Baru Dilantik Kapolres Batu Bara, Tingkatkan Kualitas Pelayanan dan Keamanan 

Senin, 24 Maret 2025 - 18:04 WIB

Polda NTB Turunkan Tim Propam, Usut Serius Kasus Polsek Kayangan

Sabtu, 22 Maret 2025 - 06:35 WIB

Polsek Labuhan Ruku Ajak Media, Sinergi Brantas Narkoba dan Kejahatan

Berita Terbaru