Kasat Tahti Polres Batu Bara Jelang Pilkada Jaga Kerukunan Hindari Berita Hoax

Rahmat Hidayat

- Tim Kreatif

Jumat, 9 Agustus 2024 - 14:58 WIB

5073 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Batu Bara | Jelang Memasuki Pilkada di Kabupaten Batu Bara tahun 2024, Kasat Tahti dampingi KBO satreskrim Polres Batu Bara Patroli Dialogis di Malam Hari untuk mencegah tindak pidana.

 

Patroli Dialogis Malam Hari, Kamis 08-08-2024 pukul 22.00 wib Personil Polres Batu Bara di Komando oleh Kasat Tahti dan KBO Satreskrim untuk mengantisipasi Gangguan Kamtibmas , Yakni Begal Curas, Tawuran dan Geng Motor.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

 

Sementara Kasat Tahti Iptu Wahidin selaku Pawas yang didampingi oleh KBO Satreskrim Ipda Amudi Murphi Sitinjak memimpin Apel siaga di Lapangan Mapolres Batu Bara.

 

Patroli Dialogis Pada malam hari yang sudah di atur oleh Undang undang Nomor 2 Tahun 2002 tentang Kepolisian Negara Republik Indonesia dan dengan Surat Telegram Kapolda Sumut Nomor : STR/229/VI/LIT.7/2024 tanggal 7 Juni 2024  Untuk Menekan Angka Kriminalitas terjadinya kejahatan curas/begal di Wilayah Provinsi Sumut

 

Patroli Dialogis dengan Surat Perintah Kapolres Batu Bara dengan Nomor : SPRIN / 1019 / VIII / PAM.3.3 / 2024 Tanggal 07 Agustus 2024 tentang Patroli gabungan dalam rangka mengantisipasi Gangguan Kamtibmas dengan antisipasi terjadinya Begal, Curas, Tawuran, Geng Motor, Balap Liar dan kejahatan lainnya di Kabupaten. Batubara.

 

Personil Gabungan Polres Batu Bara lanjut Patroli dengan menggunakan Kendaraan Dinas Patroli Sebanyak 2 Unit untuk berpatroli di  Simpang. Mangkai Baru – Pintu Tol Lima Puluh – Perbatasan Simpang. Mangkai Baru dan perbatasan Simalungun.

 

Personil Gabungan juga menghimbau kepada masyarakat yang sedang berkumpul untuk lebih waspada dengan berita yang dapat pecah belah sehingga dapat merugikan orang lain.

 

Kegiatan Patroli Dialogis pada malam hari Polres Batu Bara juga memberikan Kenyamanan kepada Masyarakat yang sedang beraktivitas maupun yang sedang Beristirahat.

 

Editor Sella Melani Putri

Berita Terkait

CV. Pasena Engineering, Proyek Kris RSUD H. Ok. Arya Zulkarnain Abaikan Keselamatan Kerja
Gelar Razia Rutin, Lapas Labuhan Ruku Terus Tingkatkan Keamanan
Disambangi Darwis-Oky, Cabup 03 Zahir Ucapkan Selamat
Ir H. Zahir, M. Ap terima kunjungan Bupati dan Wakil Bupati Terpilih di kediamannya Laut Tador 
Malam Ini Calon Bupati Pertahanan, Zahir Diskusi Dengan Tim Investigasi dan Relawan
Kampanye Hari Terakhir, Tim Pemenangan Zahir – Aslam Konvoi Keliling Batu Bara
Ratusan Warga Pematang Kuing Sambut dan Dukung Kunjungan Zahir Bersama Maya
Paslon Zahir – Aslam Pilih Gelar Kenduri Akbar dan Doa Dibanding Kampanye Rapat Umum

Berita Terkait

Minggu, 16 Maret 2025 - 20:42 WIB

Pelantikan Pordasi, Menpora Dito Optimis Olahraga Berkuda Cetak Sejarah Tampil di Olimpiade 2028

Rabu, 5 Maret 2025 - 14:11 WIB

Wamenpora Taufik Hadiri Ratas Sekaligus Taklimat yang Diberikan Presiden Prabowo

Senin, 3 Maret 2025 - 14:14 WIB

Kemenpora RI Bersinergi Dengan BNN Cegah Penyalahgunaan Narkoba di Kalangan Pemuda

Kamis, 27 Februari 2025 - 14:29 WIB

Resmikan Filari Sport Center, Wamenpora Taufik Apresiasi PLN Dukung Perkembangan Olahraga Tanah Air

Kamis, 27 Februari 2025 - 14:24 WIB

Dukung Asta Cita Presiden, Menpora Dito dan Mendes Yandri Teken Nota Kesepahaman Sinergitas Program

Rabu, 26 Februari 2025 - 14:34 WIB

Menpora Dito Ajak Anak Muda Cek Kesehatan Gratis, Wujudkan Indonesia Bugar

Selasa, 25 Februari 2025 - 14:56 WIB

Wawancara dengan Garuda TV, Wamenpora Taufik: Penting Strategi Matang untuk Raih Prestasi di Olimpiade

Selasa, 25 Februari 2025 - 14:51 WIB

Menpora Dito Sambut Baik Kolaborasi dengan Garuda TV untuk Program Pemuda dan Olahraga

Berita Terbaru