Junaidi Auly: Pentingnya Pengamalan Pancasila Dalam Kehidupan Berbangsa Dan Bernegara

BARA NEWS

- Tim Kreatif

Kamis, 15 Juni 2023 - 01:35 WIB

50248 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LAMPUNG -Anggota MPR RI Fraksi Partai Keadilan Sejahtera (PKS) Junaidi Auly mengungkapkan betapa pentingnya Pancasila sebagai salah satu pilar dalam kehidupan berbangsa dan bernegara pada kegiatan sosialisasi 4 Pilar di Balai Desa Sriminosari, kecamatan Labuhan Maringgai, Lampung Timur pad 23 Mei 2023.

Junaidi melanjutkan, pentingnya pancasila sebagai dasar Negara ditegaskan dalam Ketetapan MPR No. XVIII/MPR/1998 yang menyebutkan pancasila sebagai dasar negara yang harus dilaksanakan secara konsekuen dan konsisten.

“Kedudukan Pancasila sebagai dasar negara memberikan konsekuensi bahwa sebagai kaidah negara, Pancasila bersifat fundamental atau mendasar, tetap, kuat, dan tidak dapat diubah oleh siapapun. Mengubah Pancasila sama artinya dengan membubarkan Negara Kesatuan Republik Indonesia,” kata Junaidi.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Alumni Doktoral IPDN ini menambahkan bahwa pancasila adalah Jiwa, kepribadian, pandangan hidup, cita-cita, dan tujuan bangsa. Maka sudah seharusnya kita sebagai rakyat Indonesia menerapkan butir-butir yang tercermin dalam kelima sila Pancasila, dengan menerapkan hal tersebut dapat membentuk pola pikir, kebiasaan, dan nilai yang diharapkan diimplementasikan untuk mewujudkan cita-cita negara.

“Pengamalan Pancasila dalam kehidupan berbangsa dan bernegara adalah hal yang harus kita tanamkan dan kita pegang teguh, agar kita menjadi anak bangsa yang kuat serta tak surut semangatnya dalam mewujudkan cita-cita Negara,” tutup Junaidi.

(Raja Paluta)

Berita Terkait

Kapolsek Labuhan Ruku, Utamakan Restorative Justice Secara Kekeluargaan 
Polda NTB Turunkan Tim Propam, Usut Serius Kasus Polsek Kayangan
FRN Desak Kapolda Aceh Usut Tuntas Kekerasan Terhadap Jurnalis
Agus Flores: Solusi Krisis Moral dan Hukum, Ditumbuhkan Kesadaran Pendidikan Moral Pancasila.
Hearing di Pelindo III Memanas, Pemilik Lahan Mengamuk Minta Segera Dibayar !!
Kepala Biro Hukum dan Humas Badan Gizi Nasional di Jabat Putra Asal NTB
Mantan Legislator Sumut Nurhasanah Mohon Keadilan Kepada Presiden Prabowo Subianto
Ketua KPU Batu Bara:surati Paslon 02 belum serahkan surat pengunduran diri dari PNS dan DPRD

Berita Terkait

Sabtu, 19 April 2025 - 08:15 WIB

Peringati Hari Paskah Wafat Isa Al-Masih, Polsek Labuhan Ruku Berikan Pengamanan di Gereja GKPI Maranatha

Minggu, 13 April 2025 - 21:58 WIB

Pengamanan Ibadah Umat kristiani Gereja HKBP dan GKPI di Wilkum Polsek Labuhan Ruku Aman dan Damai 

Selasa, 8 April 2025 - 06:15 WIB

Polsek Labuhan Ruku Lakukan Mediasi Restorasi Justice, BS di Kembalikan Kepada Orangtuanya Untuk di Bina

Senin, 7 April 2025 - 05:55 WIB

Kapolsek Labuhan Ruku Melalui Brigadir Hanrisal Silaen, Mediasi Restorative Justice Secara Kekeluargaan 

Selasa, 1 April 2025 - 17:46 WIB

Brigadir Hanrisal Silaen Hasil Olah TKP Mayat Ditemukan, Efendi Gangguan Mental di Pulangkan ke Rumah Duka

Selasa, 25 Maret 2025 - 19:27 WIB

Baru Dilantik Kapolres Batu Bara, Tingkatkan Kualitas Pelayanan dan Keamanan 

Senin, 24 Maret 2025 - 18:04 WIB

Polda NTB Turunkan Tim Propam, Usut Serius Kasus Polsek Kayangan

Sabtu, 22 Maret 2025 - 06:35 WIB

Polsek Labuhan Ruku Ajak Media, Sinergi Brantas Narkoba dan Kejahatan

Berita Terbaru