Dalam Rangka HUT Bhayangkara ke -78 Polsek Indrapura Berikan Bantuan Sosial

Rahmat Hidayat

- Tim Kreatif

Jumat, 14 Juni 2024 - 14:34 WIB

50100 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Batu Bara – Dalam rangkaian kegiatan memperingati Hari Ulang Tahun Bhayangkara ke -78 tahun 2024, Polsek Indrapura mengadakan kegiatan bantuan sosial berupa pemberian sembako kepada warga yang membutuhkan, Jumat 14/6/2024

Turut hadir Kapolres Indrapura AKP Jhoni Damanik, SH.MH, Wakapolsek Indrapura Ipda Dedi asmadi, Kanit Samapta Polsek Indrapura Ipda G. Sinaga bersama dengan personil Polsek Indrapura memberikan bantuan sosial kepada empat warga di Desa Pasar Delapan kecamatan Air Putih kabupaten Batu Bara

Memberikan bansos sembako kepada warga masyarakat di Desa Pasar delapan Kec.Air Putih Kab. Batu Bara yang Kurang Mampu, Kaum Duafa dan Parkir Miskin sebanyak 25 org.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Bantuan sembako ini diharapkan dapat meringankan beban warga yang membutuhkan serta mempererat hubungan antara kepolisian dan masyarakat di Kecamatan Air Putih kegiatan ini merupakan salah satu wujud nyata kepedulian Polsek Indrapura terhadap masyarakat sekitar.

Sumber : Humas Polres Batu Bara
Editor : Rahmat Hidayat

Berita Terkait

Peringati Hari Paskah Wafat Isa Al-Masih, Polsek Labuhan Ruku Berikan Pengamanan di Gereja GKPI Maranatha
Pengamanan Ibadah Umat kristiani Gereja HKBP dan GKPI di Wilkum Polsek Labuhan Ruku Aman dan Damai 
Polsek Labuhan Ruku Lakukan Mediasi Restorasi Justice, BS di Kembalikan Kepada Orangtuanya Untuk di Bina
Kapolsek Labuhan Ruku Melalui Brigadir Hanrisal Silaen, Mediasi Restorative Justice Secara Kekeluargaan 
Brigadir Hanrisal Silaen Hasil Olah TKP Mayat Ditemukan, Efendi Gangguan Mental di Pulangkan ke Rumah Duka
Kapolsek Labuhan Ruku, Utamakan Restorative Justice Secara Kekeluargaan 
Baru Dilantik Kapolres Batu Bara, Tingkatkan Kualitas Pelayanan dan Keamanan 
Polsek Labuhan Ruku Ajak Media, Sinergi Brantas Narkoba dan Kejahatan

Berita Terkait

Sabtu, 19 April 2025 - 08:15 WIB

Peringati Hari Paskah Wafat Isa Al-Masih, Polsek Labuhan Ruku Berikan Pengamanan di Gereja GKPI Maranatha

Minggu, 13 April 2025 - 21:58 WIB

Pengamanan Ibadah Umat kristiani Gereja HKBP dan GKPI di Wilkum Polsek Labuhan Ruku Aman dan Damai 

Selasa, 8 April 2025 - 06:15 WIB

Polsek Labuhan Ruku Lakukan Mediasi Restorasi Justice, BS di Kembalikan Kepada Orangtuanya Untuk di Bina

Senin, 7 April 2025 - 05:55 WIB

Kapolsek Labuhan Ruku Melalui Brigadir Hanrisal Silaen, Mediasi Restorative Justice Secara Kekeluargaan 

Selasa, 1 April 2025 - 17:46 WIB

Brigadir Hanrisal Silaen Hasil Olah TKP Mayat Ditemukan, Efendi Gangguan Mental di Pulangkan ke Rumah Duka

Selasa, 25 Maret 2025 - 19:27 WIB

Baru Dilantik Kapolres Batu Bara, Tingkatkan Kualitas Pelayanan dan Keamanan 

Senin, 24 Maret 2025 - 18:04 WIB

Polda NTB Turunkan Tim Propam, Usut Serius Kasus Polsek Kayangan

Sabtu, 22 Maret 2025 - 06:35 WIB

Polsek Labuhan Ruku Ajak Media, Sinergi Brantas Narkoba dan Kejahatan

Berita Terbaru