Pencabulan oleh Ayah Angkat : Trauma yang Tak Mudah Hilangnya

BARA NEWS

- Tim Kreatif

Senin, 26 Juni 2023 - 01:07 WIB

50239 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sumedang – Kasus pelecehan seksual terhadap anak oleh orang dewasa adalah kejahatan yang sangat merugikan korban dan akan berdampak pada kehidupan mereka kelak. Salah satunya adalah kasus yang dialami oleh W N (16 tahun), yang menjadi korban pencabulan oleh ayah angkatnya selama 2 tahun berturut-turut.

Pelaku, yang juga merupakan pamannya, seringkali mengiming-imingi W N dengan uang dan memenuhi semua keinginan korban sebagai bentuk manipulasi. Tak hanya itu, pelaku bahkan mengancam akan bunuh diri jika W N memberitahu kejadian tersebut pada istrinya.

Disampaikan oleh W N Korban pelaku kejahatan ayah angkat sekaligus pamannya melalui chatting what’s app kepada Pimpinan Redaksi Penajournalis.com Jum’at 23 Juni 2023, kejadian tersebut berlangsung lebih dari 20 kali dan terungkap pada tanggal 28 April 2023 ketika istri pelaku memergoki adanya tindakan asusila yang dilakukan oleh suaminya. W N pun langsung dipulangkan kepada orang tua kandungnya, yang kemudian melaporkan kasus tersebut pada pihak kepolisian Polres Sumedang pada tanggal 08 Mei 2023.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Saat ini kasusnya ditangani oleh unit PPA Polres Sumedang.

Sementara itu Dedi selaku paman korban lainnya melalui sambungan telepon WhatsApp dengan Asep NS Pimred Penajournalis mengatakan, ” Harapan kami selaku keluarga semoga pihak kepolisian secepatnya menangkap dan menahan pelaku yang saat ini masih berkeliaran dan dapat diadili seadil-adilnya sesuai dengan perundang-undangan yang berlaku “.

Akibat pelecehan yang dialaminya, W N harus merasakan trauma yang sangat mendalam. Kondisinya kini sangat sensitif dan sulit bergaul dengan lingkungan sekitar. Kasus seperti ini harus menjadi peringatan bagi masyarakat untuk lebih peduli terhadap perlindungan anak dari kekerasan dan pelecehan seksual.

Karenanya, perlu adanya upaya untuk meningkatkan kesadaran masyarakat tentang ancaman kejahatan seksual terhadap anak-anak dan langkah-langkah untuk mencegahnya. Pemerintah dan lembaga-lembaga terkait juga harus lebih serius dalam menanggulangi kasus pelecehan seksual terhadap anak agar bisa memberikan rasa aman bagi para korban dan keluarganya.

Team liputan

Editor : Asep NS

Berita Terkait

Polsek Muara Wahai Polres Kutai Timur Berhasil Tangkap Seorang Terduga Laki Laki Dengan Kepemilikan Narkotika Dan Senjata Api Beserta Amunisi
Perlawanan Jurnalis di Tanoh Rencong Atjeh Singkil, Hadapi PT Socfindo Kebun Lae Butar
*Fast Respon Counter Polri: Putusan Rehabilitasi Oknum Polisi Terlibat Kasus Narkoba Harus Diputuskan oleh Kapolri*
Pria Pembawa Pedang Samurai Saat Perkelahian di Sei Balai Dikenakan Pasal Berlapis
Satresnarkoba Polres Aceh Tenggara Kembali Jadi Sorotan Diduga Usai Tangkap Lepas Pengedar Narkoba
Satresnarkoba Polres Aceh Tenggara Berhasil Tangkap Pengedar Narkoba, Begini Kata Aktivis LIRA Atas Kinerja Kapolres
LIRA Soroti Anggaran Milyaran Untuk Penindakan Narkoba di Satresnarkoba Polres Aceh Tenggara
LIRA : Satreskoba Polres Aceh Tenggara Terkesan Apatis Terhadap Bandar Narkoba

Berita Terkait

Selasa, 8 Oktober 2024 - 12:56 WIB

Hindari Gen Z Terjerumus Narkoba, Aslam Janji Majukan Sektor Olahraga dan Kepemudaan

Selasa, 8 Oktober 2024 - 09:10 WIB

Calon Bupati Zahir Pesan, Tim Relawan Silahkan Kampanye Sesuai Aturan, Jangan Menjelekkan Paslon Lain Hingga Merusak Demokrasi

Senin, 7 Oktober 2024 - 20:15 WIB

Ibu-Ibu Perwiridan Mangkai Baru Histeris, Aslam : Kita Akan Lanjutkan Pembangunan Tertunda Dengan 8 Prioritas

Senin, 7 Oktober 2024 - 14:17 WIB

Nikmati Kuliner Diiringi Live Musik, Aslam : Sektor Ekonomi Kreatif Jadi Prioritas Zahir-Aslam

Minggu, 6 Oktober 2024 - 22:38 WIB

Pilkada Batu Bara: Ustadz Ucay dan Ratusan Ibu-ibu Per wiridan Doakan Zahir Menang Lagi

Selasa, 1 Oktober 2024 - 14:17 WIB

Tim Zas Center Siap Menangkan Zahir-Aslam di Tanjung Tiram

Jumat, 27 September 2024 - 16:47 WIB

Touring Gunakan Sepeda Motor, Zahir Pantau Pembangunan yang Belum Selesai

Rabu, 25 September 2024 - 12:40 WIB

Pasangan Zahir – Aslam Berkomitmen Deklarasi Kampanye Damai

Berita Terbaru

SURABAYA

Warga Manyar Sabrangan Resah Dengan Adanya Bazar

Senin, 7 Okt 2024 - 20:56 WIB