PT SPT Harapkan Perkebunan Berwawasan Lingkungan Melalui Gerakan Pedulinya

Sahbuddin Padank

- Tim Kreatif

Rabu, 12 Juni 2024 - 22:25 WIB

50138 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SUBULUSSALAM |baranewsaceh.co. PT Sawit Panen Terus (SPT) tetap lakukan gerakan Peduli Lingkungan dan Gerakan Sosialnya atas peran serta perusahaannya melalui penanaman Pohon sekaligus rehabilitasi lahan KRITIS di Sub DAS dan DAS Perioritas KPH Wilayah Vl. (12/06/24).

Gerakan Sosial juga terus dilakukan Secara rutin oleh PT SPT pada Warga Kecamatan Sultan Daulat berupa pembagian beras(Sembako) untuk daerah daerah yang sering terdampak banjir di sepanjang Sungai.

Menurut Kahumas PT SPT Mhd Nasir upaya gerakan reboisasi diwilayah Kritis di kecamatan Sultan Daulat akan terus dilakukan. Menurutnya penting nya penanaman pohon diwilayah lahan Kritis, akan kita lakukan perbaikan lingkungan.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

” Sangat kita butuhkan reboisasi diwilayah-wilayah kritis, akan kita lakukan perbaikan lingkungan bersama peran serta masyarakat dan tokoh masyarakat kecamatan Sultan Daulat Kota Subulussalam. Tanggung jawab menjaga lingkungan dan ekosistem merupakan tanggungjawab bersama” Kata Mhd Nasir Humas PT SPT memberi tanggapannya atas informasi yang berkembang yang selalu menyudutkan PT SPT itu.

Ada dua jenis tanaman Roboisasi yang akan kita lakukan penanaman di Kecamatan Sultan Daulat. Yaitu Tanaman Endemik Kapur dan tanaman MPTS(Multi Fungsi serbaguna) selain bermanfaat secara Ekologi juga bermanfaat secara ekonomi bagi masyarakat seperti tanaman yang menghasilkan Buah buahan.

Selain itu humas ini juga menambahkan ” Gerakan menabur benih ikan dari Hulu Sungai sepanjang DAS Lae Soraya akan ditabur demi pelestarian ikan di sungai prioritas dikecamatan Sultan Daulat yang akan dioandu Imaem Mukim” Ujar Salah satu Humas PT SPT tersebut.

Redaksi :Syahbudin Padang**

Berita Terkait

FRN Desak Kapolda Aceh Usut Tuntas Kekerasan Terhadap Jurnalis
Dugaan Tindak Pidana Korupsi Penerbitan HGB Ilegal di Laut Tangerang: Dua Mantan Menteri dan Perusahaan yang Memiliki HGB Dilaporkan ke Bareskrim
Agus Flores: Solusi Krisis Moral dan Hukum, Ditumbuhkan Kesadaran Pendidikan Moral Pancasila.
Hearing di Pelindo III Memanas, Pemilik Lahan Mengamuk Minta Segera Dibayar !!
Kepala Biro Hukum dan Humas Badan Gizi Nasional di Jabat Putra Asal NTB
Mantan Legislator Sumut Nurhasanah Mohon Keadilan Kepada Presiden Prabowo Subianto
Ketua KPU Batu Bara:surati Paslon 02 belum serahkan surat pengunduran diri dari PNS dan DPRD
Kunjungan Silaturahmi Aslam di Desa Pahang, Menyerap Aspirasi Keluhan Masyarakat

Berita Terkait

Selasa, 21 Januari 2025 - 21:23 WIB

Josephine Simanjuntak Tegaskan Pentingnya Perda Perlindungan Perempuan dan Anak, Soroti Kekerasan Digital di Jakarta Timur

Senin, 20 Januari 2025 - 20:25 WIB

Anggota DPRD DKI Jakarta Josephine Simanjuntak Gelar Sosialisasi Perda Nomor 8 Tahun 2011 Kepada Masyarakat

Jumat, 17 Januari 2025 - 09:40 WIB

Owner PT ANK Sekaligus Managing Direktor Nusantara Law Firm & Partner Mengucapkan Turut Belasungkawa Atas Wafatnya Drs, H. Ichwan Yunus Mantan Bupati Mukomuko 2 Periode

Rabu, 8 Januari 2025 - 07:14 WIB

Kapal Pesiar Asal Prancis Singgah, Kepulauan Nias Dinilai Layak Jadi KEK Bidang Pariwisata dan Budadya

Kamis, 8 Agustus 2024 - 23:42 WIB

Partai Golkar Serahkan SK Rekomendasi Kepada Pasangan Said Sani-Saini Untuk Maju Sebagai Calon Bupati Dan Calon Wakil Bupati Gayo Lues

Sabtu, 20 Juli 2024 - 23:42 WIB

Sambangi Nusakambangan, Menteri Yasonna Pantau Penerapan Smart Prison

Sabtu, 13 Juli 2024 - 15:27 WIB

*Fast Respon Counter Polri: Putusan Rehabilitasi Oknum Polisi Terlibat Kasus Narkoba Harus Diputuskan oleh Kapolri*

Rabu, 3 Juli 2024 - 01:46 WIB

Sejahterakan Anggota, Kasad Ground Breaking Pembangunan Mess Bintara dan Tamtama Pengemudi

Berita Terbaru

BANDA ACEH

FRN Desak Kapolda Aceh Usut Tuntas Kekerasan Terhadap Jurnalis

Minggu, 26 Jan 2025 - 18:39 WIB